MaiA ai-icon

Informasi

Hero Image

Festival Danau Tondano

Festival Danau Tondano 2026 adalah event di tepi Danau Tondano, Sulawesi Utara, menampilkan keindahan alam dan kekayaan budaya Minahasa. Festival ini menghadirkan Parade Bendi Hias, tarian tradisional seperti Maengket dan Kawasaran, pertunjukan musik bambu, pameran kuliner khas Minahasa, serta kerajinan lokal. Pengunjung dapat menikmati Malam Hiburan Rakyat, lomba seru, dan atraksi seni kontemporer yang melibatkan seniman lokal dan nasional. Dengan latar Danau Tondano yang memukau, udara sejuk, dan panorama pegunungan, festival ini menjadi destinasi wisata budaya dan alam yang menarik bagi wisatawan domestik dan mancanegara.


Minahasa Regency, North Sulawesi


Lihat di Gmaps

DATE

16 July 2026 - 18 July 2026


TICKET PRICE

FREE

Segera Hadir

Acara Mendatang

INSIGHT

Ide Perjalanan

Seni dan Budaya Likupang: 4 Pesona Surga Tersembunyi

Seni dan Budaya Likupang: 4 Pesona Surga Tersembunyi

Likupang dan Pesona Keindahan Pantainya yang Eksotis

Likupang dan Pesona Keindahan Pantainya yang Eksotis

Salude: Alat Musik Tradisional Bolaang Mongondow

Salude: Alat Musik Tradisional Bolaang Mongondow